Skip to main content

Posts

Showing posts from June, 2020

Beberapa Alasan Manchester United Lebih Memerlukan Harry Kane daripada Jadon Sancho

Menurut kabar yang beredar Manchester United berencana untuk mendapatkan Jadon Sancho. The Red Devils sebenarnya diuntungkan pada perebutan w inger dari Inggris itu. Sancho menunjukkan performa mengesankan pada musim 2019-2020. Dengan begitu, merubah statusnya menjadi salah satu pemain yang diperebutkan banyak klub papan atas di Eropa. Mereka dirumorkan dengan Harry Kane. Pemain Tottenham itu, termasuk dinisbatkan sebagai striker yang banyak mencetak gol ke gawang lawan. Pada 2019-2020 Setan Merah melakoni musim yang pasang surut. Maka dari itu, Ole Gunnar Solskjaer mau melabuhkan pemain anyar guna memaksimalkan kedigdayaan skuadnya. Sancho dan Kane bisa jadi akan pilihan rekrutan yang hebat untuk Setan Merah. Akan tetapi, tampaknya akan cuma ada seorang pemain yang dapat berlabuh ke Old Trafford. Dari kedua pemain itu, siapa yang akan dipertimbangkan Setan Merah? Kane dipastikan akan menjadi opsi yang jitu dan terbaik. In i lah beberapa alasan yang kuat memilih Harr...

Xiaomi Umumkan Rilis MIUI 12 Ke Seluruh Dunia

Sesudah dirilis ke publik di China pada bulan April silam, sekarang Xiaomi meluncurkan antarmuka MIUI 12 ke seluruh dunia. Xiaomi akan perlahan memulai versi beta pada pekan mendatang. Sesuai julukannya, MIUI 12 ialah generasi penerus dari MIUI 11 yang dipakai dalam beberapa ponsel Xiaomi pada tahun lalu. MIUI 12 muncul ke permukaan dengan beberapa fitur anyar dan mengedepankan di bagian penampilan. Yuk, kita lihat apa saja fiturnya yang layak dicoba. Visualisasi Data Fitur ini membuat pengguna bisa melihat grafik atau diagram yang berhubungan dengan ponsel saat mereka melanglang buana ke menu pengaturan. Contohnya, menekan dan memasuki menu storage , otomatis pengguna akan memandang diagram yang menunjukkan secara rinci penggunaan media penyimpanan secara kasat mata. Demikian pun, bila menekan dan memasuki menu baterai, about phone , dan lain sebagainya. Mode Gelap Sesuai sebutannya, Mode Gelap atau Dark Mode menampilkan teks putih di atas latar belakang hitam. Seme...

Mencermati Fakta Tentang Orang Ekstrovert yang Wajib Diketahui

Pada hari ini saya akan membahas tentang kenyataan yang ada pada diri seorang ekstrovert. Biasanya orang-orang, sering mengganggap ekstrovert berbeda jauh dengan pribadi introvert. Sebab, pada kepribadian seperti ini, tampak memiliki ciri khas dan karakteristik tersendiri. Nah, inilah fakta-fakta yang sungguh-sungguh terjadi pada orang-orang ekstrovert. 1. Tidak Suka Kesepian Ini salah satu dari ciri kepribadian ini. Dikarenakan, baginya kesepian adalah penjara yang mengurung jiwa mereka. Justru, keramaian orang-oranglah tempat ternyaman mereka. Akan tetapi, sesekali mereka juga ingin menenangkan diri di dalam kesepian. Setelah mengalami kesulitan-kesulitan hidup yang melanda. Jangan heran, namanya juga manusia, pasti mau ketenangan jiwa. 2. Senantiasa Bahagia Jangan dikira, orang ekstrovert selalu tampak bahagia di wajahnya. Namun, pada kenyataannya, mereka juga bisa sedih. Seperti manusia tipe lainnya. Sebab, tidak mau ketahuan oleh orang lain, makanya me...

Fakta-Fakta Tentang Orang Introvert yang Harus Diketahui

Pada orang yang berkepribadian seperti ini, mungkin kita perlu berusaha keras untuk mengenal mereka. Sebab, tipe orang yang akan dibicarakan tidak mudah untuk ditebak arah langkahnya mau ke mana. Adapun dalam kenyataannya, mereka mempunyai tembok besar dan kokoh yang menghalangi mereka terhadap orang lain di sekitarnya. Nah, inilah fakta-fakta tentang orang introvert yang melekat dan benar-benar terjadi. 1. Susah Dimengerti Orang introvert susah dimengerti, tapi mereka ingin dimengerti. Di sini dimaksudkan jika kita dapat mengerti apa yang diinginkan dan apa yang akan dilakukan. Makanya, alangkah lebih baiknya kita memulai dengan membuka obrolan terlebih dahulu. Tetapi, topik obrolannya yang ringan-ringan saja, ya, guys . Baru kemudian, ketika dari waktu ke waktu kita sudah mengenal secara dekat, akan lebih mudah menebak isi pikiran dan keinginan mereka. 2. Suka Menyendiri Bagaimanapun, orang introvert adalah kepribadian yang lebih suka dengan kesunyian dibandingkan...

Kelamaan Menatap laptop, Awas Terkena Floaters

Panca indera mata berkontribusi besar terhadap kehidupan manusia. Tentu, jika mendapat gangguan penglihatan menjadi masalah besar juga. Misalnya, ketika gangguan penglihatan yang dialami seseorang sebagaimana melihat benda-benda beterbangan dalam padangan matanya. Dengan kata lain, floaters. Menurut riset penelitian terbaru mengungkapkan bahwa menatap laptop terlalu lama dapat mengakibatkan penyakit floaters. Sebab, mata harus dipaksakan melotot ke arah layar yang terkandung radiasi. Sehingga, syaraf di dalam mata harus terkena pancaran sinar yang berbahaya itu. Meskipun, itu hanya kasus yang masih jarang ditemukan oleh dunia kesehatan. Sebenarnya untuk penyakit ukuran mata, floaters tidak terlalu berbahaya ketimbang penyakit seperti minus dan katarak. Tetapi, pada kasus tertentu, apabila dibiarkan bergitu saja, maka dapat mengakibatkan kebutaan. Dikarenakan, adanya robekan retina pada mata. Itu pun, apabila pernah terjadi benturan terhadap benda tajam atau terpapar radiasi ya...